Simak 20+ penyebab jantung berdebar kencang dan sesak nafas dengan Mudah

Pada artikel ini kami akan menjelaskan penyebab jantung berdebar kencang dan sesak nafas Kalau kamu juga tertarik, pada artikel ini Nha Xinh akan menjelaskan tutorialnya untuk kamu.

Video penyebab jantung berdebar kencang dan sesak nafas

Jika merasakan jantung berdebar dan sesak napas, salah satu yang terpikirkan bisa jadi kamu mengalami serangan jantung. Keduanya memang dikenal sebagai gejala serangan jantung yang umum terjadi.

Namun, ternyata jantung berdebar dan sesak napas bukan cuma disebabkan oleh masalah jantung lho. Yuk, cari tahu pertanda apa saja jika kamu mengalami jantung berdebar dan sesak napas di waktu yang bersamaan.

Kondisi yang menyebabkan jantung berdebar dan sesak napas

Jantung berdebar atau yang dikenal dengan istilah palpitasi dan sesak napas adalah dua kondisi yang berbeda, penyebabnya pun berbeda-beda. Namun, jika keduanya terjadi bersamaan, bisa jadi kamu mengalami salah satu hal dari beberapa kondisi seperti berikut ini.

1. Stres dan gangguan kecemasan

Emosi yang intens dapat memicu pelepasan hormon yang mempercepat detak jantung. Ini yang kemudian membuat seseorang mengalami jantung berdebar.

Selain emosi, orang yang mengalami serangan panik yang intens juga bisa mengalami debar jantung yang diikuti oleh sesak napas.

Pada beberapa kasus, gejala lain juga mungkin muncul. Di antaranya berkeringat, menggigil dan nyeri dada. Gejala ini mirip seperti serangan jantung. Jika mengalaminya sebaiknya segera cari bantuan medis untuk mengatasinya.

2. Olahraga berat

Olahraga atau aktivitas fisik berat dapat menyebabkan jantung berdetak lebih cepat. Alasannya, jantung memompa lebih banyak darah untuk menghasilkan tenaga pada otot yang digunakan untuk berlatih.

Pada kondisi tertentu, merasakan debaran jantung saat berolahraga adalah hal yang tidak perlu dikhawatirkan. Karena bisa menjadi tanda bahwa kamu sudah lama tidak berolahraga.

Namun, jika disertai dengan gejala lainnya, seperti sesak napas, sebaiknya konsultasikan kepada dokter. Dibutuhkan pemeriksaan lebih lanjut untuk mengetahui apakah debaran jantung dan sesak napas hanya efek dari berolahraga, atau disebabkan penyakit lainnya.

Pada orang dengan penyakit jantung, sangat mungkin mengalami sesak napas saat berolahraga yang dibarengi dengan munculnya rasa jantung berdebar.

3. Serangan Asma

Asma dan sesak napas sudah bukan lagi hal yang asing. Sebab, sesak napas memang dikenal sebagai salah satu gejala asma. Namun, apakah asma dapat menyebabkan jantung berdebar?

Dilansir dari Heart.org, orang dengan asma persisten lebih berisiko 1,5 kali lebih tinggi mengalami gangguan irama jantung yang disebut fibrilasi atrium, dibanding dengan orang yang tidak memiliki asma.

Kondisi ini memungkinkan orang dengan asma, bisa mengalami sesak napas dan juga merasakan jantung berdebar. Namun, belum diketahui pasti apa yang membuat pasien dengan asma juga berisiko mengalami gangguan ritme jantung.

“Teorinya adalah dua penyakit tersebut memiliki asal yang sama, yaitu sama-sama penyakit peradangan sistemik,” kata dokter Marc Miller, seorang ahli elektrofisiologi jantung dan asisten profesor kardiologi di Icahn School of Medicine, New York City.

Namun, masih diperlukan penelitian lebih lanjut untuk mengetahui kaitan keduanya. Sementara itu, untuk menghindari kondisi yang tidak diinginkan, pasien asma hendaknya menjalani kebiasaan untuk mendukung kesehatan jantung, seperti makan makanan sehat dan rutin berolahraga.

4. Serangan jantung

Jantung berdebar yang diikuti gejala lain termasuk sesak napas, rasa tidak nyaman, pusing, dada terasa tertekan hingga nyeri dada bisa menjadi tanda serangan jantung.

Beberapa orang mungkin akan menggambarkan debaran jantung dengan sensasi nyeri dada yang hebat. Bahkan mereka akan mengatakan dapat merasakan detak jantung seperti berada di leher mereka.

5. Masalah jantung lainnya

Selain tanda serangan jantung, jantung berdebar dan sesak napas juga seringkali dikaitkan dengan masalah jantung lainnya.

Salah satunya adalah fibrilasi atrium. Yaitu kelainan pada irama jantung, di mana jantung berdetak tidak teratur dan seringkali detaknya menjadi lebih cepat.

Orang dengan fibrilasi atrium juga akan merasakan gejala lain, salah satunya sesak napas. Bisa juga merasakan gejala kelelahan, nyeri dada hingga pingsan.

Apa yang harus dilakukan jika mengalami jantung berdebar dan sesak napas?

Terjadinya jantung berdebar dengan gejala lain seperti sesak napas atau nyeri dada dan rasa tidak nyaman, mengindikasikan kondisi yang serius. Saat mengalaminya, hal yang pertama harus kamu lakukan adalah mencari pertolongan medis.

Namun, jika kamu mengalami salah satu di antara keduanya, kamu bisa mencoba melakukan beberapa hal berikut untuk meredakannya.

Mengatasi jantung berdebar

  • Lakukanlah teknik relaksasi, bisa berupa meditasi, yoga, menghabiskan waktu di luar ruangan, dan menulis jurnal.
  • Menghentikan asupan stimulan, seperti menghentikan rokok tembakau, obat-obatan terlarang, minuman berkafein, beberapa obat kesehatan mental dan darah tinggi.
  • Merangsang saraf vagus, yaitu saraf yang menghubungkan otak ke jantung dan membuatnya menenangkan jantung. Bisa dengan batuk, mandi air dingin, mengompres wajah dengan air dingin, menahan napas dan mengejan.
  • Menjaga keseimbangan elektrolit dengan makanan seperti dengan makanan yang kaya kalium, kalsium, magnesium dan sodium.
  • Menjaga tubuh terhidrasi.
  • Mengurangi alkohol, karena alkohol berlebihan dapat menyebabkan jantung berdebar.
  • Olahraga teratur, karena dapat menguatkan jantung dan mengurangi jantung berdebar. Bisa dengan cara jogging, bersepeda, berenang dan berjalan.

Mengatasi sesak napas

  • Melakukan pernapasan bibir, dengan cara menarik napas dari hidung dengan mulut tertutup, kemudian bentuk bibir seperti akan bersiul, embuskan napas perlahan dalam empat hitungan.
  • Duduk dengan badan agak maju ke depan.
  • Duduk dan bersandar ke meja yang ada di depanmu.
  • Berdiri dengan punggung yang bersandar.
  • Berdiri dengan kedua tangan bertopang pada meja atau benda lain.
  • Tidur dalam posisi santai.
  • Melakukan pernapasan diafragma, caranya meletakkan tangan di perut. Lalu tarik napas melalui hidung, dan rasakan perut bergerak di tangan. Kemudian embuskan napas melalui mulut, dengan bibir dalam posisi seperti ingin bersiul.
  • Menggunakan kipas angin, karena udara sejuk dapat meredakan sesak napas.

Atau kamu juga bisa mencoba minum kopi, karena sebuah studi menemukan bahwa kafein membantu melemaskan otot di saluran udara penderita asma.

Demikian kondisi yang menyebabkan jantung berdebar dan sesak napas, serta cara mengatasinya.

Konsultasikan masalah kesehatan kamu dan keluarga melalui Good Doctor dalam layanan 24/7. Mitra dokter kami siap memberi solusi. Yuk, download aplikasi Good Doctor di sini!

Top 20 penyebab jantung berdebar kencang dan sesak nafas menjelaskan Nha Xinh

Penyebab Sesak Napas Dan Jantung Berdebar Kencang – Alodokter

  • Penulis: alodokter.com
  • Tanggal Terbit: 07/22/2022
  • Ulasan: 4.96 (892 vote)
  • Ringkasan: Gangguan pada paru · Gangguan pada jantung · Penyakit asam lambung · Gangguan psikis · Faktor lain seperti berat badan berlebih, merokok,bekerja di …

10 Tanda Awal Serangan Jantung yang Sering Diabaikan

  • Penulis: cnnindonesia.com
  • Tanggal Terbit: 05/14/2022
  • Ulasan: 4.63 (272 vote)
  • Ringkasan: Sesak napas atau rasa nyeri di sekitar dada merupakan gejala awal umum dari … Jantung yang berdebar ketika gugup adalah hal wajar.

Apa Artinya Jika Jantung Berdebar Disertai Cemas dan Sesak Napas?

  • Penulis: hellosehat.com
  • Tanggal Terbit: 05/04/2022
  • Ulasan: 4.58 (457 vote)
  • Ringkasan: Jantung berdebar diikuti sesak napas dan cemas, pertanda apa? · Otot jantung membutuhkan darah kaya oksigen dan arteri koroner yang menyuplainya. · Bila plak …

6 Makanan Yang Bisa Menenangkan Jantung Berdebar

  • Penulis: pemkomedan.go.id
  • Tanggal Terbit: 03/02/2023
  • Ulasan: 4.13 (456 vote)
  • Ringkasan: Anda pasti pernah mengalami jantung yang berdetak cepat atau tidak teratur. Ini disebut sebagai palpitasi (jantung berdebar) dan sebagian …

Penyebab Detak Jantung Anak Cepat Dan Cara Mengatasinya

Penyebab Detak Jantung Anak Cepat Dan Cara Mengatasinya
  • Penulis: ekahospital.com
  • Tanggal Terbit: 09/18/2022
  • Ulasan: 3.94 (578 vote)
  • Ringkasan: Jantung berdetak sangat cepat sehingga tidak bisa terisi darah sebelum berkontraksi. … Pusing; Sesak napas; Sakit dada; Palpitasi jantung.
  • Hasil pencarian yang cocok: Penanganan yang dilakukan bertujuan untuk memperlambat detak jantung cepat hingga kembali ke dalam batas normal, mencegah detak jantung cepat kembali terulang, mengurangi risiko komplikasi, serta mengobati penyakit mendasar yang dapat menyebabkan …

Kenali 5 Penyebab dan Cara Mengatasi Jantung Berderbar dengan Tepat

  • Penulis: traveloka.com
  • Tanggal Terbit: 08/25/2022
  • Ulasan: 3.59 (402 vote)
  • Ringkasan: Namun lain halnya jika jantung terus-menerus berdetak kencang, disertai gejala lain seperti sesak nafas dan nyeri dada, kamu harus lebih …

Dok, saya mempunyai gejala seperti sesak, nafas pendek dan jantung berdetak kencang. Apa yg harus saya lakukan apa bila sedang dalam kondisi demikian? Obat apa yg harus saya minum. terima kasih dokter

  • Penulis: honestdocs.id
  • Tanggal Terbit: 05/14/2022
  • Ulasan: 3.53 (587 vote)
  • Ringkasan: Dok, saya mempunyai gejala seperti sesak, nafas pendek dan jantung berdetak kencang. Apa yg harus saya lakukan apa bila sedang dalam kondisi …

Cara Meredakan Jantung Berdebar Kencang Tiba-tiba

  • Penulis: bunda.co.id
  • Tanggal Terbit: 08/08/2022
  • Ulasan: 3.23 (251 vote)
  • Ringkasan: Jika disertai dengan sesak napas, kepala pusing dan badan lemas atau … 8 Penyebab Terjadinya Gejala Jantung Berdebar Kencang Tiba-tiba.

Mengenal Panic Attack, Gejala, Penyebab & Cara Mengatasinya

  • Penulis: siloamhospitals.com
  • Tanggal Terbit: 01/06/2023
  • Ulasan: 3.11 (332 vote)
  • Ringkasan: Jantung berdebar · Sesak napas · Perasaan tersedak · Gemetar · Mual atau sakit perut · Keringat berlebihan · Merasa pusing dan goyah · Perasaan mati …

Tentang Jantung Berdebar, Jenis, dan Penanganannya – GSI Lab

Tentang Jantung Berdebar, Jenis, dan Penanganannya - GSI Lab
  • Penulis: gsilab.id
  • Tanggal Terbit: 12/12/2022
  • Ulasan: 2.8 (95 vote)
  • Ringkasan: Debaran jantung yang sifatnya perlu perhatian khusus adalah ketika bersamaan dengan beragam gejala lain. Misalnya sesak nafas, rasa kram …
  • Hasil pencarian yang cocok: Untuk mengatasi kondisi ini, tergantung dari jenis dan penyebab jantung berdebar. Pada dasarnya, beberapa jenis jantung berdebar bisa datang dengan tiba-tiba, akan tetapi akan hilang dengan sendirinya. Meski demikian, ada pula yang berlangsung cukup …

Penyebab Jantung Berdebar Kencang Dan Cara Mengatasinya

  • Penulis: aido.id
  • Tanggal Terbit: 06/02/2022
  • Ulasan: 2.82 (154 vote)
  • Ringkasan: Jantung berdebar dengan kencang mungkin disebabkan oleh gangguan yang serius pada jantung. Salah satu gangguan serius pada jantung yaitu aritmia …

Jantung Berdebar Sangat Kencang? Waspada Gejala Kanker Paru-Paru

  • Penulis: liputan6.com
  • Tanggal Terbit: 06/17/2022
  • Ulasan: 2.62 (95 vote)
  • Ringkasan: Ilustrasi Sesak Napas Credit: unsplash.com/Laura … diketahui dari penyakit yang berpotensi mematikan ini adalah jantung berdebar kencang.

Penyebab Jantung Berdebar yang Perlu Diwaspadai, Bisa Tandakan Penyakit

  • Penulis: merdeka.com
  • Tanggal Terbit: 05/16/2022
  • Ulasan: 2.61 (199 vote)
  • Ringkasan: Gejala aritmia lain dapat termasuk pusing dan sesak napas. Advertisement. 3 dari 3 halaman. 5. Dehidrasi. Penyebab jantung berdebar juga bisa …

Jantung Berdebar-Sensasi Sesak di Dada Bisa Jadi Tanda Kurang

  • Penulis: ameera.republika.co.id
  • Tanggal Terbit: 10/23/2022
  • Ulasan: 2.44 (164 vote)
  • Ringkasan: Kekurangan asupan zat gizi tertentu juga bisa membuat jantung berdebar, dada sesak. … Pil penambah darah untuk penderita anemia. Kekurangan zat …

Jantung Berdebar dan Sesak Nafas, Kenali Faktor Penyebabnya

  • Penulis: harapanrakyat.com
  • Tanggal Terbit: 08/10/2022
  • Ulasan: 2.34 (169 vote)
  • Ringkasan: Kondisi Penyebab Jantung Berdebar dan Sesak Nafas · Stres dan Gangguan Kecemasan · Serangan Asma · Serangan Jantung · Olahraga Berat · Mengalami …

Jantung Berdebar, Perlukah Kita Waspada?

Jantung Berdebar, Perlukah Kita Waspada?
  • Penulis: yankes.kemkes.go.id
  • Tanggal Terbit: 07/02/2022
  • Ulasan: 2.38 (177 vote)
  • Ringkasan: Gejala jantung berdebar ini dapat terjadi saat sedang … Sesak napas baik ringan hingga berat … Berikut ini adalah penyebabnya:
  • Hasil pencarian yang cocok: Bagaimana cara mengatasi jantung berdebar (palpitasi)?Pada umumnya kondisi jantung berdebar merupakan hal yang tidak berbahaya dan dapat hilang dengan sendirinya tanpa penanganan khusus. Anda dapat mengambil langkah penanganan dengan menghindari …

Jantung Berdetak Lebih Cepat, Waspada Tanda Aritmia

  • Penulis: halodoc.com
  • Tanggal Terbit: 12/01/2022
  • Ulasan: 2.23 (123 vote)
  • Ringkasan: Aritmia adalah penyakit yang membuat jantung berdetak lebih cepat. … pusing, sesak napas, nyeri dada, hingga penurunan kesadaran.
  • Hasil pencarian yang cocok: Itulah tanda dan gejala aritmia yang perlu diwaspadai. Kalau kamu punya keluhan pada jantung, jangan ragu berbicara pada dokter untuk mengetahui penyebab dan mendapat penanganan yang tepat. Tanpa harus antre, sekarang kamu bisa langsung membuat …

Apakah Jantung Berdebar Adalah Gejala Penyakit

  • Penulis: herminahospitals.com
  • Tanggal Terbit: 02/14/2023
  • Ulasan: 2.01 (83 vote)
  • Ringkasan: Namun, ada kalanya Anda merasakan jantung Anda berdebar kencang. … ke dokter jika jantung berdebar diiringi pusing, nyeri dada sesak napas …

Cara Mengatasi Jantung Berdebar dengan Cepat dan Tepat

  • Penulis: klikdokter.com
  • Tanggal Terbit: 05/11/2022
  • Ulasan: 1.98 (58 vote)
  • Ringkasan: Segeralah periksakan diri ke dokter jika keluhan berdebar sering terjadi, disertai berbagai gejala lain seperti nyeri dada, sesak napas, pusing, …

Jantung Berdebar: Gejala, Penyebab, dan Cara Meredakannya

  • Penulis: royalprogress.com
  • Tanggal Terbit: 10/15/2022
  • Ulasan: 1.96 (58 vote)
  • Ringkasan: Namun apabila disertai dengan sesak napas, pusing, … Ketika gejala makin parah, jantung berdebar kencang juga bisa membuat seseorang …
  • Hasil pencarian yang cocok: Sebelum memberikan obat untuk jantung berdebar, dokter spesialis jantung memulai diagnosis untuk mendapatkan hasil yang tepat dengan melakukan tanya jawab, pemeriksaan detak jantung, bagian depan leher untuk memeriksa kelenjar tiroid, tekanan darah, …